Rabu, 22 Februari 2012

PAHALA MENAHAN AMARAH

BISMILLAHIIRROHMANIRROHIYM
PADA KESEMPATAN KALI INI PENULIS AKAN MEMBAHAS TENTANG RASA MARAH,KHUSUSNYA GANJARAN ATAU PAHALA BAGI MEREKA YANG DAPAT MENAHAN RASA MARAH.
SEBAGAIMANA YANG PERNAH PENULIS JELASKAN DI DALAM TULISAN SEBELUMNYA,BAHWA RASA EMOSI ATAU RASA MARAH MERUPAKAN PERASAAN YANG PASTI ADA DI DALAM SETIAP MANUSIA,AKAN TETAPI TIDAK ADA MANFAATNYA JIKA KITA MEMELIHARA BAHKAN MENGIKUTI RASA MARAH YANG TIBA-TIBA MASUK KE DALAM DADA KETIKA KITA SEDANG MENGHADAPI MASALAH,KARENA JIKA KITA MENGIKUTI RASA MARAH TERSEBUT,MAKA YANG ADA HANYALAH KE UNTUNGAN BAGI SETAN LA'NATULLAH UNTUK MENJURUMUSKAN KITA AGAR MELAKUKAN DOSA BESAR,OLEH KARENA ITU PANDAI-PANDAILAH DI DALAM MENAHAN RASA MARAH AGAR TIDAK ADA KESEMPATAN BAGI SETAN LA'NATULLAH UNTUK MENJERUMUSKAN KITA AGAR MELAKUKAN DOSA BESAR.
TERLEPAS DARI HAL TERSEBUT DI ATAS,YANG DAPAT KITA LAKUKAN HANYALAH BERLINDUNG KEPADA ALLAH SUBHANAHU WATA 'ALA DARI SEGALA GODAAN SETAN YANG TERKUTUK,SEBAGAI BAHAN PERTIMBANGAN SEKALIGUS RENUNGAN BAGI KITA SEMUA TENTANG PAHALA ATAU GANJARAN JIKA KITA DAPAT MENAHAN RASA MARAH YANG KITA MILIKI,MAKA PADA KESEMPATAN KALI INI,PENULIS CANTUMKAN SALAH SATU HADIST YANG PENULIS AMBIL DARI DALAM BUKU TAFSIR YANG PENULIS MILIKI,MESKIPUN HADIST INI TIDAK MENYEBUTKAN NAMA ORANG YANG MEROWIHKAN ATAU MERIWAYATKANNYA,TAPI PENULIS YAKIN HADIST INI BENAR ADANYA,KARENA HADIST INI TERDAPAT DI DALAM BUKU TAFSIR YANG PENULIS PEROLEH SEBAGAI OLEH-OLEH HAJI,DAN HADIST INI TERDAPAT DI NOMOR 78 DARI DAFTAR HADIST YANG MENJELASKAN TENTANG AMALAN YANG BERPAHALA BESAR,DEMIKIAN SUMBER HADIST INI PENULIS JELASKAN AGAR DAPAT MENAMBAH KEYAKINAN ANDA BAHWA HADIST INI BENAR ADANYA.
DI BAWAH INI ARTI DARI HADIST YANG PENULIS MAKSUD:

SIAPA SAJA MENAHAN AMARAH PADAHAL IA DAPAT MELAKUKAN (MEMBALASNYA),MAKA ALLAH AKAN MEMANGGILNYA PADA HARI KIAMAT NANTI DI HADAPAN PARA MAKHLUK,SEHINGGA MEMILIHKANNYA GOLONGAN BIDADARI YANG DI KEHENDAKINYA
SILAHKAN DI RENUNGI SENDIRI HADIST DI ATAS,DAN PENULIS KEMBALIKAN PADA DIRI PEMBACA SENDIRI APAKAH MASIH MAU MENGIKUTI RASA AMARAH ATAU MENAHANNYA,SEMUA KEPUTUSAN ADA PADA DIRI ANDA SENDIRI.
AKHIRUL KALAM/AKHIR KATA,SEMOGA TULISAN SINGKAT KALI INI DAPAT MENAMBAH WAWASAN PEMBACA SEKALIAN DI DALAM HAL AGAMA ISLAM.
SELESAI...
ALHAMDULILLAHIROBBIL'ALAMIYN

Komentar :

ada 0 komentar ke “PAHALA MENAHAN AMARAH”

Posting Komentar

Bismillahirrohmanirrohim.
wahai saudaraku,berikanlah komentar secara bijak,berikanlah kritik/saran untuk kami dengan tujuan membangun dan membuat website ini menjadi lebih baik di masa yang akan datang,dan jangan saling menghina,memaki,dan saling ejek,dan semoga web ini bermanfaat bagi setiap orang,amin...
Terima kasih.
My brother, give comments wisely, give criticism/suggestions to us with the goal of building and make this website better in the future, and do not insult each other, cursing, and mocking each other.
thank you.
Catatan: Jangan lupa mencantumkan nama anda dikolom komentar,meskipun anda berkomentar memakai anonim harap tetap memasukan nama anda didalam kotak komentar,bagi yang tidak mencantumkan nama maka komentar anda tidak akan diterbitkan,terima kasih.

 
This Blog is proudly powered by Blogger.com | Template by Angga Leo Putra